top of page
  • Writer's picturediky wiryawan

PELANGI NILAI


Seperti senja ditinggalkan mata,

dan sesak ombak menjadi riak,

juga cinta tak lagi berwarna sama...

Dimanakah pelangi nilai Indonesia?

Semua berganti caci dan benci...

Semua merasa benar sendiri...

Kau dipecah...

Kami dibelah...

Lalu ditoreh di atas tinta sejarah...

Dimanakah pelangi nilai Indonesia?

#SEMUA #POLITIK #HIDUP #PUISI #SORE

0 views0 comments

Recent Posts

See All

Tidak pernah berdiri sendirian... Di rumah aja berarti membatasi sosialisasi, membatasi berdekatan dan bersentuhan, meregulasi ulang pola hidup sehat individu, menetapkan lagi tujuan hidup dan setelah

Dia akan pergi... Dia pasti akan pergi... Sebelum malam tiba... Entah kapan malam itu tiba... Dunia sedang belajar... Wabah yang mengagetkan Wabah yang mengingatkan Pemenang bukan mereka yang terhinda

bottom of page